ya Robb.....
zat yang maha mengetahui...
dari setiap helaan nafas....dan detak jantung
dari yang tersembunyi dan....disembunyikan....
ya...Ghoffar.....
yang maha pengampun
dalam setiap.....
kedipan mata yang lengah.....
dalam setiap....
langkah yang lalai....
dalam setiap ....
tetesan peluh......yang ingkar...
dalam....kezoliman diri...
ya...Halimu...
zat yang maha penyabar......
bukakan relung hatiku...
dengan cahaya kasihMu.....
sirami jiwaku.......
dengan zatMu yang suci.....
bentengi aku......
dengan kuasaMu
ya....Wahhab....
yang maha pemberi......
hadirkan padaku,
dia yang kudamba.....
agar aku dapat lebih mendekatkan diri padaMu....
yang mampu ....mengingatkan aku padaMu
yang memberi dorongan semangat.....
tuk tetap....dijalanMu
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
posting ini kujadikan sebagai tempat meluapkan rasa dalam diri, seperti rindunya sang pencari kebenaran dalam sajadahnya,